Resep Es Kulkul Aneka Varian Warna Dan Rasa



ini saya dapatkan dari group Aneka Resep Kue Dan Masakan Enak (ARKME) buatan bunda Elisabeth Tri Wahyuni . untuk bahan dan cara membuatnya silahkan cek di bawah ini! perhatikan dengan baik-baik cara membuatnya supaya tidak gagal.


Simak ulasan pemilik resep berikut ini!

Eskulkul pisang aneka varian warna & rasa, bisa buat tambahan bakulan jualan dirumah ni bun…

Salam emak-emak pengumpul receh


Resep dan bahan :

Bahan-bahan :


  1. Pisang uli
  2. Selai cokelat merk Java (utk varian original)
  3. Cokelat batang merk mercolade (utk varian warna dan rasa)

Cara membuat :

  1. Pisang dikupas dibersihkan dari kulit, kemudian tusuk pakai tusuk sate. Bekukan di kulkas, hasil maksimal bekukan semalaman.
  2. Untuk saus cokelatnya semua cara sama yaitu di TIM dicampur dengan minyak.
  3. Setelah pisang beku, dan saus cokelat jadi tinggal siram aja pisang yang beku, kasih aneka topping biar cantik.
  4. Selesai bun.
  5. Selamat Mencoba Semoga Berhasil

0 Response to "Resep Es Kulkul Aneka Varian Warna Dan Rasa"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel